gravatar

Dasar-Dasar Pemograman

Komputer dan Bahasa Pemograman
 Komputer adalah suatu mesin yang melakukan tugas yang sederhana berdasarkan instruksi-instruksi tertentu.

Karena tugas-tugas ini dapat dilakukan dengan kecepatan dan ketelitian yang tinggi menjadikan komputer sebagai peralatan yang sangat berguna.
Namun demikian untuk menggunakan komputer tersebut sangatlah sulit, berhubung perintah-perintah yang harus disusun (perintah tersebut disebut program) harus berupa kode-kode biner, yaitu : 1 (satu) dan 0 (nol).

Beberapa Bahasa-Bahasa Pemgraman:
FORTRAN, BASIC, LISP, Prolog, Ada, Small, Pascal, C, C++, HTML, Java, dan masih banyak lagi.
HTML adalah kependekan dari Hyper Text Markup Language.
Adalah bahasa yang digunakan untuk mendisain dan memformat halaman web. Kita mungkin sudah mendengar tentang bahasa program seperti C, C++, Java, dan Visual basic. Masing-Masing bahasa ini terdiri dari perintah sintak dan programming . Sintak ini adalah yang programmer gunakan untuk memanggil kode.

Artikel Terkait by Categories



Widget by Uda3's Blog
Bagikan